Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Harga Samsung Galaxy M10 dan Spesifikasi 2019

Harga Samsung Galaxy M10 dan Spesifikasi. 3 fitur unggulan hp ini adalah super bezelles Infinity-V Display, memiliki 2 kamera bagian belakang, dan slim dan tipis.

Harganya hanya 1 jutaan, apa saya isi box Samsung Galaxy M10? yang jelas ada buku panduan, earphone, kabel charger dengan port micro usb, ada kepala charger, dan sim try ejector.

Ram 2 gb dan internal 16 gb, sayangnya hanya ada 2 pilihan warna, yaitu hitam dan biru. Masing-masing sudut hp ini melengkung atau rounded corner, seperti hp samsung pada umumnya.

Harga Samsung Galaxy M10 dan Spesifikasi 2019

Samsung Galaxy M10

Yang menarik dari hp ini adalah layar yang full screen seperti hp malah pokoknya, sayangnya belum tersedia NFC pada hp ini.

Skor antutu benchmark dari hp Galaxy M10 adalah 63780, dengan skor gpu mark benchmark sebesar 250800. Bagaimana jika ditest main game pubg mobile?

Dengan settingan grafis balance, frame rate medium, style soft, dan hasilnya cukup memuaskan guys, keren lah hp ini, dengan harga 1 jutaan.

Spesifikasi Samsung Galaxy M10


- Jaringan 2G/3G/4G
- Dual Nano-SIM
- Dimensi 155.6 x 75.6 x 7.7 mm
- Berat 163 g
- Layar 6.22" PLS TFT Touchscreen
- Resolusi layar 720 x 1520 pixels
- Rasio layar 19:9
- OS Android 8.1 (Oreo)
- Chipset Exynos 7870 Octa (14nm)
- CPU Octa-core 1.6 GHz Cortex-A53
- GPU Mali-T830 MP1
- Tersedia slot Micro-SD
- RAM 2GB/16GB
- Kamera belakang 13MP f1.9 + 5 MP f2.2
- Video 1080p@30fps
- Kamera depan 5 MP f2.0
- Jack audio 3.5mm
- WiFi, Bluetooth 4.2, GPS, Micro-USB
- Baterai Li-ion 3400 mAh
- Tersedia warna Hitam, Biru
- Harga 2GB/16GB Rp. 1.699.000,-

Itulah info terkati Harga Samsung Galaxy M10 dan Spesifikasi 2019, terima kasih sudah membaca dan membagikannya.